Walaupun Rakyat Cina Kuno mempercatai kalau mengembalikan sebuah keseimbangan energi Yin dan Yang  membawa kesehatan, studi ilmiah modern justru menunjukan bahwa setidaknya ada dua teori lain tentang pengobatan akupunktur.

Yang pertama, ”teori gerbang”, adalah sebuah mekanisme reflex yang terdapat pada jalur saraf yang dapat menutup rasa sakit. Ini hanya mengurangi rasa sakit walaupun penyebabnya masih ada. Akupunktur bisa bekerja dengan menutup pintu sakit tersebut.

Yang kedua, Adalah teori Endorfin. Endorfin memiliki efek mematikan rasa nyeri yang seperti obat. AKupunktur menyebabkan endorphin di lepaskan tubuh,berjalan ke otak, dan di bagian ini endorphin menolak rasa nyeri. Bisa di bilang akupunktur mampu menimbulkan relaksasi dan perasaan sehat kembali.

Akupunktur terbukti terpercaya menolong untuk pengobatan sejumlah penyakit, baik fisik hingga menuju mental, tetapi tidak semua penyakit dapat di sembuhkan dengan metode ini.

Penyakit yang bisa di sembuhkan Akupunktur
·       

  •      Membantu meredakan masalah stress, sakit kepala, rasa cemas, perasaan tegang,hingga masalah insomnia.
  • ·  Mengilangkan rasa nyeri dan dapat di pakai sebagai obat bius alternatif pada berbagai operasiMengurangi rasa sakit pada gejala rematik, layaknya penyakit pada orang tua seperti sakit pinggang, nyeri pada bagian tungkai serta bokong hingga berbagai jenir rematik lainya.
  • ·      Dapat membantu masalah pernapasan, seperti penyakit asma, bronkitis hingga batuk Meredakan masalah yang sering terjadi di pencernaan, seperti tukak lambung atau yang biasa di sebut maag dan kolitis.
  • ·       Dapat membantu menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan jenis kelamin, seperti sindrom sebelum menstruasi (PMS) pada wanita serta Impotensi pada pria.
  • ·       Dapat membantu pengobatan penderita penyakit jantung, tekanan darah tinggi serta rendah , masalah mata hingga kulit.

Penyakit Yang tidak bisa di sembuhkan Akupunktur
  • ·       Menyembuhkan penyakit parasit seperti kanker, memperbaiki masalah tulang, jaringan atau alat alat tubuh yang mengalami kerusakan.
  • ·       Menghilangkan akar dari penyakit dan terkadang justru malah menyembunyikannya.

  • ·      Tidak dapat berkerja secara individu, contohnya, penyembuhan untuk masalah stress dan tegang hanya efektif jika disertai perubahan gaya hidup.(Percuma kalau pengen sehat jika terus terusan mengulangi kesalahan yang sama dengan memelihara penyakit hingga subur)

Keuntungan Akupunktur



Walaupun Dapat menolak rasa nyeri ,sakit kepala, masalah rematik, masalah pencernaan, asma, hipertensi, insomnia, kecemasan, PMS, ketidaksuburan hingga digunakan pada operasi membuka jantung sehingga dapat dipakai sebagai salah satu tindakan pencegahan untuk berbagai macam bentuk penyakit yang disebabkan oleh stress, tidak semua keadaan bisa disembuhkan tidak semua masalah bisa teratasi maka berdoalah kepadanya supaya selalu diberi kesembuhan.